header Diary Jingga
Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

Magnet Media Sosial

13 komentar
Kita memasuki era digital di mana informasi bisa dengan mudah diakses, media sosial salah satunya. seolah menjadi magnet digital yang paling banyak digunakan beberapa tahun ini. Perkembangannya sanga…

Memiliki dan Kehilangan

Posting Komentar
Memiliki dan Kehilangan  Memiliki dan kehilangan adalah sebuah puisi yang ku tulis saat aku merasa kehilangan padahal pada kenyataannya aku tidak memiliki. Sebuah perasaan tawar bagi sebuah hubunga…

Mendongkrak Page View

Posting Komentar
Pentingnya Page View Bagi Blogger Dua hari lalu aku mengikuti Webinar Marathon Coaching Growthing, salah satu materinya bagaimana car mendongkrak page view.  Event ini  diadakan dari tanggal 25-26 …

Jingga Senja

25 komentar
Mengulas Novelet  Jingga Senja  Identitas Novelet Jingga Senja  Penulis                   : Vie  Penerbit                :  Haura Publishing  Jumlah halaman : 66 halaman ISBN                        :…

Diary Menuju Blogger Profesional

4 komentar
Tahun ini ada yang luar biasa dalam catatan diaryku. Perjalanan hobi menulis telah mengantarkanku pada dunia baru yaitu menjadi Blogger. Dunia digital kepenulisan, dimana diary berganti menjadi jejak…

Literasi Ala Santri Albama

Posting Komentar
Dapat tugas nih anak-anak ekskul kepenulisan pekan ini. Masing-masing anggota harus baca satu buku lalu buat review. Saat diumumkan di ajak jalan-jalan ke pojok baca. Excited dong mereka. Gimana engg…

Menolak Menyerah, Kunci Utama Sukses

2 komentar
Dua kata ini menjadi ajaib bagiku hari ini. Menolak menyerah. Seolah menjadi suatu gema yang kemudian membangunkanku dari rasa putus asa menuju sukse…

Mengejar Cahaya

Posting Komentar
Merasa tertinggal dan ingin kuberlari mengejarnya tapi darimana langkah kumulai  setiap saat aku tertegun  sekelebat mimpi it…

Berprestasi dan Berkarya dari Rumah Ala Vie

17 komentar
Pandemi covid-19 sudah melewati semester pertama. Sejak kemunculannya pada bulan Maret sampai sekarang telah terjadi pasang surut perkembangan kasus.…

Kado Terbaik di Hari Santri Nasional

Posting Komentar
Tepat di hari santri tanggal 22 Oktober 2020, kami mendapat kabar baik. Seorang santri kami bernama Muhammad Reydava Ali Ghaza tercatat dalam lampira…

Kiat menjalani hidup versi Vie

Posting Komentar
Berlian tak akan indah tanpa kesakitan dari pahatan dan terpaan. Begitulah kita. Dewasa bukan tentang bertambahnya usia. Tapi tentang bagaimana hidup menempa diri dengan berbagai tantangannya.  Sem…

Tentang Sebuah Perjuangan yang Terparkir

Posting Komentar
gambar : twibbonize.com  Tentang sebuah mimpi yang dulu ditolak. Tentang sebuah cita-cita yang tidak kuperjuangkan. Tentang sebuah peluang yang tak d…

Si Mungil Nan Lucu

2 komentar
Foto : Shopee.com Akhir-akhir ini beranda dipenuhi dengan informasi terkait tanaman hias. Suka lihatnya , hijau segar lihatnya. Sayang, aku kurang telaten merawat tanaman.  Namun, dari sekalian tanam…

Saat Petir Membawamu Pergi

15 komentar
Wanita yang aku panggil istri itu sudah lama tak lagi bersuara. Suaranya tercekat di kala malam, saat petir menyambar di tengah gemuruh hujan. Masih ku ingat dia terperanjat menjerit memelukku. Aku t…

Membuat Terarium Kelomang

Posting Komentar
Cung siapa yang waktu kecil suka beli kelomang atau umang-umang. Kalau sama, kita seumuran hehehe. Dulu aku sangat suka sekali kalau di depan sekolahan SD dulu ada abang-abang yang jualan kelomang. M…

Mengulas Working Mom (Kisah Wanita Ajaib)

1 komentar
Di akhir pekan seperti dihentakan waktu. Saat pagi yang cukup santai, tiba-tiba merasa ada yang kurang pekan ini. Yap, tugas ngodop. Mengingat minggu…

Senandika Lara, Bolehkah Aku Menyerah

Posting Komentar
Lara, lebih dari satu dasawarsa aku mengenalmu. Dari pucuk bunga ranum berhias kristal embun di ujung fajar. Saat itu kau malu-malu tuk membuka kelop…